Kamis, 19 Januari 2012

SEKOLAH

Kali ini saya akan membuat artikel yang berkaitan dengan sekolah dan mata.Sekilas memang tidak ada kaitannya antara sekolah dengan mata,namun tanpa kalian sadari mata telah memudahkan kita untuk mengetahui apa saja dan bagaimana ruang lingkup di sekolah tercinta kita.
Mungkin bisa berawal dari bagaimana struktur bangunan sekolah kita.Kita bisa melihat dengan baik bagaimana kokohnya bangunan sekolah dengan 2 lantai yang setiap senin sampai jumat kita datangi untuk mencari ilmu.Seberapapun kerusakan sekolah itu tapi tetap saja bisa menampung ratusan anak yang mungkin di antara kita ada yang tidak menyukai dan menikmati serunya bersekolah.
Lalu yang kedua,di sekolah kita bisa mendapat banyak teman,banyak pengalaman,banyak kesenangan,dan mungkin banyak kegalauan :D.
Di sekolahku ini aku mempunyai banyak teman-teman yang bisa membuat aku semangat datang dan menimba ilmu di sekolah :) .Aku sendiri sekarang sudah duduk di kelas XIIipa1.DISCO,ya itulah sebutan bagi kelasku "DuabelasIpaSatuCOmunity" 2tahun bersama,dari kelas XI kita belajar,bercanda,dan bahkan menangis bersama.I love you my friends :*
Lalu selanjutnya,guru.guru di sekolah ku ini baik-baik.meskipun terkadang menyusahkan kita hanya untuk mendapatkan nilai,tapi tetap saja mereka membantu kita.terima kasih untuk kesabarannya karena telah mendidik kami semua dengan kasih sayang dan pengetahuan-pengetahuan yang tak ternilai harganya.

Mungkin hanya itu yang dapat ku tulis untuk melengkapi tugas di munggu ke dua ini :D maaf jika ada yang kurang/salah-salah kata.
makasih sudah mau membacanya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar